Sejarah K3 di Indonesia
Serang – Sejarah Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Indonesia memiliki jalan yang panjang. Ini berawal dari ditemukannya mesin uap yang membantu manusia dalam menyelesaikan pekerjaan yang sulit. Pada artikel kali ini, admin akan membahas sejarah K3 di Indonesia yang dikutip dari bppsdmk.kemkes.go.id. Usaha K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) di Indonesia dimulai tahun 1847 ketika mulai…