
LATAR BELAKANG
BNSP merupakan badan independen yang bertanggung jawab kepada Presiden yang memiliki kewenangan sebagai otoritas sertifikasi personil dan bertugas melaksanakan sertifikasi kompetensi profesi bagi tenaga kerja hal ini tertuang di dalam Peraturan Pemerintah No. 23 Tahun 2004 tentang Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP).
Pelatihan ini dilaksanakan untuk mempersiapkan peserta memperoleh sertifikasi Kompetensi Ahli K3 Muda dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP). Sertifikasi kompetensi keahlian K3 mengacu pada Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) K3 Nomor KEP.42/MEN/III/2008 dan SKKNI No. KEP.248/MEN/V/2007.
PT Veritrust Global Solusindo akan dapat membantu perusahaan anda dalam meningkatkan kompetensi K3 sesuai dengan SKKNI K3. Pelatihan yang diselenggarakan oleh Veritrust Global Solusindo mempersiapkan personel agar mendapatkan sertifikat KOMPETENSI Ahli K3 Umum yang dikeluarkan oleh Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) serta pelatihannya dirancang berbasis kompetensi (Competency Based Training).
SASARAN PELATIHAN SERTIFIKASI BNSP
- Memahami peraturan dan perundang-undangan K3
- Memahami elemen-elemen Sistem Manajemen K3
- Mampu melaksanakan koordinasi dan pemeliharaan Sistem Manajemen K3
- Mampu mengidentifikasi bahaya dan risiko di tempat kerja
- Mampu membuat ranking dan matrik risiko
- Mampu membuat laporan kecelakaan
- Memahami organisasi dan sistem tanggap darurat
- Mampu menjelaskan Program-program
STANDAR KOMPETENSI
Untuk memenuhi standar kompetensi Ahli K3 Umum Sertifikasi BNSP, peserta tentunya akan diberi bekal materi untuk menghadapi proses assessment oleh penguji. Adapun kompetensi yang akan diajarkan dan mesti dikuasai oleh peserta sebagai berikut:.
- Merancang Strategi Pengendalian Risiko K3 di Tempat Kerja.
- Merancang Sistem Tanggap Darurat.
- Melakukan Komunikasi K3
- Mengawasi Pelaksanaan Izin Kerja.
- Melakukan Pengukuran Faktor Bahaya di Tempat Kerja.
- Mengelola Pertolongan Pertama pada Kecelakaan Kerja (P3K) di Tempat Kerja.
- Mengelola Tindakan Tanggap Darurat.
- Mengelola Alat Pelindung Diri (APD) di Tempat Kerja.
- Menerapkan Program Pelayanan Kesehatan Kerja.
- Mengelola Sistem Dokumentasi K3.
- Menerapkan Manajemen Risiko K3.
- Mengevaluasi Pemenuhan Persyaratan dan Prosedur K3.
- Melakukan Investigasi Kecelakaan Kerja.
PELAKSANAAN PELATIHAN
Pelatihan ini dilaksanakan selama 4 hari kerja dari pukul 08.00 – 16.00.
11 – 14 April 2025
FASILITAS PELATIHAN
- Sertifikat Kompetensi Ahli K3 Umum BNSP
- Lisensi Ahli K3 BNSP
- Training Record
- Materi Training (Soft File)
- Kartu Alumni
- Souvenir Veritrust
- Eco Tumbler Veritrust
- Free 5 Sertifikat Safety Officer
PERYSARATAN PESERTA PELATIHAN
- Scan Ijazah minimal pendidikan SLTA sederajat
- Scan KTP/Kartu Identitas diri
- Surat Keterangan Kerja dari Perusahaan (Jika ada)
- Scan Pas Foto Background Merah
- Melampirkan Curriculum Vitae (Daftar Riwayat Hidup)
INVESTASI PELATIHAN
Harga Promo Spesial
Rp3.500.000per orang
Rp 2.600.000 per orang
PEMBAYARAN
Pembayaran dapat melalui rekening
BankBCA 5421-1822-22
PT. Veritrust Global Solusindo.
Hubungi kami untuk pendaftaran dan informasi lebih lanjut: