Konsultasi Surat Rekomendasi Keselamatan Kebakaran PT. Menara Maritim Indonesia

Konsultasi Surat Rekomendasi Keselamatan Kebakaran PT. Menara Maritim Indonesia

Surat Rekomendasi Keselamatan Kebakaran (RKK) adalah legalitas dari Dinas Pemadam Kebakaran tahap 1 yang dikeluarkan pada saat akan membangun gedung, ada pun di daerah sebagai syarat pengurusan IMB. Surat Rekomendasi Keselamatan Kebakaran sebagai penilaian awal mengenai bangunan melalui site plan, apakah sistem proteksi kebakaran baik sistem Proteksi Aktif maupun sistem Proteksi Pasif sesuai dengan kebutuhan keselamatan para pengguna bangunan tersebut